Kategori Uncategorized
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H
Keluarga Besar Jurusan Keperawatan Politeknik Kesehatan Kemenkes Surabaya Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1441 H, Minal Aidin Wal Faidzin Mohon Maaf Lahir dan Bathin.
Sosialisasi Pengisian Borang 9 Standar & Citasi Karya Tulis Dosen
Dalam rangka merespon perubahan Borang Akreditasi LAMPT-Kes dari 7 Standar menjadi 9 Standar, maka Jurusan Keperawatan menyelenggarakan Sosialisasi Pengisian Borang 9 (Sembilan) Standar dan Citasi Karya Tulis Dosen, yang dilaksanakan pada tanggal 6 Februari 2020 bertempat di Aula Jurusan Keperawatan…
” Student Exchange Centro Escolar University, Philipina dan Poltekkes Kemenkes Surabaya ” di Jurusan Keperawatan, pada Prodi DIII Keperawatan Sutopo Surabaya
Dalam belajar diperlukan hal baru dan menyegarkan, sehingga tidak mudah bosan atau lelah. Oleh karena itu, suasana belajar mengajar butuh di-upgrade. maka dilakukan student exchange. Program yang satu ini memungkinkan mahasiwa mendapatkan pengalaman belajar dengan karakteristik yang berbeda . ”…
SEMINAR & WORKSHOOP KESEHATAN NASIONAL 2019 ” MANAJEMEN KEPERAWATAN PADA IBU HAMIL DENGAN TB PARU DAN KOMPLIKASI PADA NEONATUS” SERTA “WORKSHOP RESUSITASI JANTUNG PARU PADA NEONATUS” — PRODI DIII KEPERAWATAN SUTOPO SURABAYA
Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat umunya dan kesehatan Ibu hamil dan anak khususnya, Serta memberikan pengalaman Mahasiswa untuk berorganisasi mengadakan Seminar maka Prodi DIII Keperawatan Sutopo Surabaya mengadakan SEMINAR & WORKSHOOP KESEHATAN NASIONAL 2019 ” MANAJEMEN KEPERAWATAN PADA IBU…
HASIL AKREDITASI PRODI DIII KEPERAWATAN SUTOPO, JURUSAN KEPERAWATAN POLTEKKES KEMENKES SURABAYA TERAKREDITASI LAMPT-Kes ” A”
ALHAMDULILLAH berkat kerjakeras dan Doa kita semua civitas akademika dan stakeholder, Prodi DIII Keperawatan Sutopo, Jurusan Keperawaan, Poltekkes Kemenkes Sutabaya sesuai SK LAM -PT Kes nomor: 0670/LAM-PTKes/Akr/Dip/XI/2019 Terakreditasi A (Unggul). Semoga hasil ini bisa bermanfaat dan menambah semangat untuk Lebih…
“ENGLISH SPEECH CONTEST 2019 ” TINGKAT NASIONAL UNTUK MAHASISWA KEPERAWATAN DI PRODI DIII KEPERAWATAN SUTOPO
“ENGLISH SPEECH CONTEST 2019 ” TINGKAT NASIONAL UNTUK MAHASISWA KEPERAWATAN diselengarakan dalam rangka Dies Natalis Poltekkes Kemenkes Surabaya, kontes ini diikuti dari berbagai perguruan tinggi adapun Tema yang diambil dalam “ENGLISH SPEECH CONTEST 2019 ” adalah “THE HIV TEST FOR…